Game Preview

Informatika

  •  Indonesian    21     Public
    Belajar Informatika sambil bermain untuk mendiagnosis kesiapan siswa melaksanakan ujian sekolah tingkat SMP
  •   Study   Slideshow
  • Berikut ini yang merupakan bagian dari sistem komputer; Brainware, Hardware, Malware, software, Kecuali...
    Malware
  •  15
  • Alat yang merupakan sarana untuk memasukkan data atau instruksi ke dalam komputer disebut
    input device
  •  15
  • Untuk mengurangi intensitas radiasi dari layar monitor ke mata pengguna komputer dapat menggunakan
    screen filter
  •  15
  • Suatu usaha memasuki sebuah jaringan dengan maksud untuk mengeksploitasi atau mencari kelemahan sistem jaringan disebut...
    Hacking
  •  15
  • 1) menyalakan tombol power pada monitor 2) menyalakan stabilizer 3) menyalakan tombol power pada casing/ CPU Urutan langkah yang benar untuk menghidupkan komputer sesuai dengan prosedur adalah…
    3-2-4-1
  •  15
  • Suatu program keamanan yang digunakan untuk mengamankan komputer yang terhubung ke internet atau jaringan dari aktivitas penyusup adalah…
    Firewall
  •  15
  • Peralatan keras yang berfungsi untuk menjalankan instruksi instruksi yang diberikan dan mengeluarkannya dalam bentuk informasi disebut…
    Hardware
  •  15
  • Orang yang menggunakan komputer disebut…
    Brainware
  •  15
  • Proses hidupnya komputer disebut…
    Booting
  •  15
  • Ikon yang digunakan untuk mengatur format penomoran angka adalah…
    Ikon Numbering
  •  15
  • Penggunaan titik-titik pada daftar isi bisa dilakukan secara otomatis dengan format…
    Tabs
  •  15
  • Tampilan awal Microsoft Windows disebut...
    Desktop
  •  15
  • File atau dokumen yang terdiri dari beberapa lembaran disebut…
    Workbook
  •  15
  • Fungsi pada Microsoft Excel yang digunakan untuk mencari nilai rata-rata data pada suatu Range adalah...
    Average
  •  15
  • Departemen yang merintis pertama kali jaringan komputer dan melahirkan internet adalah…
    Departemen Pertahanan Amerika
  •  15
  • LAN adalah kepanjangan dari…
    Local Area Network
  •  15