Game Preview

Campuran Kelas 9

  •  Indonesian    25     Public
    B. Indonesia dan B. Inggris
  •   Study   Slideshow
  • Unsur pembangun cerpen dari dalam, antara lain sebagai berikut, kecuali .... (tema/amanat/penokohan/nilai kehidupan)
    nilai kehidupan
  •  15
  • Unsur pembangun cerpen yang meliputi tempat, waktu, dan suasana yang tergambar dalam cerita disebut .... (tokoh/latar/alur/sudut pandang)
    latar
  •  15
  • Pada teks cerpen, pembaca dapat mengetahu karakter atau watak pelaku cerita dalam ... (komplikasi/orientasi/evaluasi/koda)
    komplikasi
  •  15
  • Nilai yang berhubungan dengan tingkah laku atau perilaku manusia disebut nilai .... (pendidikan/budaya/agama/moral)
    moral
  •  15
  • Pengarang biasanya menyelipkan suatu pesan yang disampaikan melalui cerita yang ditulisnya yang disebut .... (tema/tokoh/latar/amanat)
    amanat
  •  15
  • Struktur yang mengarah pada klimaks yang mulai mendapatkan pemecahan sehingga mulai tampak penyelesaian disebut .... (komplikasi/orientasi/resolusi/koda)
    resolusi
  •  15
  • Struktur yang berisi pengenalan latar cerita berkaitan dengan waktu, ruang, dan suasana terjadinya peristiwa dalam cerpen terdapat dalam ... (Abstrak/Orientasi/Komplikasi/Deskripsi umum)
    orientasi
  •  15
  • Dalam teks cerpen, struktur yang bersifat opsional adalah ... (Abstrak dan evaluasi/Abstrak dan orientasi/Koda dan resolusi/Koda dan abstrak)
    koda dan abstrak
  •  15
  • Ringkasan atau inti cerita pada cerpen terletak pada ... (Abstrak/Orientasi/Deskripsi umum/Evaluasi)
    abstrak
  •  15
  • Nilai-nilai atau pelajaran yang dapat dipetik oleh pembaca dari sebuah teks cerpen terdapat dalam struktur ... (Abstrak/Evaluasi/Resolusi/Koda)
    koda
  •  15
  • Perpaduan antara unsur-unsur yang membangun cerita sehingga merupakan kerangka utama cerita disebut dengan ... (Alur/Latar/Tokoh/Sudut pandang)
    alur
  •  15
  • Alur yang urutan peristiwa ceritanya tidak kronologis atau tidak berurutan disebut dengan ... (Alur maju/Alur progresif/Alur campuran/Alur gabungan)
    alur progresif
  •  15
  • What’s the gardener doing? He……… the flower. (to water/waters/are watering/is watering)
    is watering
  •  15
  • Listen! Your father …… to a friend right now. (talk/talks/is talking/are talking)
    is talking
  •  15
  • I’m sorry about the noise you are hearing. She ……… a concert. (practice/is practicing/practicing/practiced)
    is practicing
  •  15
  • Look! The students……. football in the field now. (play/plays/is playing/are playing)
    are playing
  •  15